Mohon tunggu...
Prama Ramadani Putranto
Prama Ramadani Putranto Mohon Tunggu... Guru - Menebar Kebaikan dan Energi Positif

Menebar Kebaikan dan Energi Positif

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Ketika Baju Kekecilan, Apa yang Harus Dilakukan?

11 September 2021   10:58 Diperbarui: 11 September 2021   11:03 284
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Perlu Rasanya Menyiapkan Makanan Sehat untuk Menemani Ketika WFH agar Berat Badan Tetap Terjaga - Sumber : lifestyle.kompas.com

Perlu untuk memilih waktu yang tepat agar tidak bertumbukan dengan jam-jam di mana biasanya diadakan meeting online. Pagi hari mungkin menjadi opsi terbaik. Setelah menentukan dan mengatur waktu untuk olahraga selanjutnya adalah dengan menjaga konsistensi agar berat badan tidak naik lagi.

Siapkan Makanan Sehat Sebagai Camilan 

"Kriuk...kriukk...suara makanan ringan yang sedang dikunyah menemani setiap ada meeting online."

Ketika sedang meeting online yang tak kenal waktu, tanpa ada camilan di samping meja rasanya seperti ada yang kurang. Menjadi sebuah kebiasaan mungkin saat ini harus ada selalu ada camilan makanan ringan yang setia menemani agar tidak bosan dan setidaknya dapat meredam perut keroncongan. 

Namun hal ini jelas akan mampu membuat berat badan kita naik dan tak terkontrol. Sudah jarang gerak, namun makan dan makanan yang dimakan semakin tidak terkontrol. 

Menyikapi hal ini mungkin perlu rasanya untuk menyiapkan makanan yang sehat dan kebutuhan hidrasi tercukupi. Buah mungkin dapat menjadi opsi sahabat setia yang menemani meeting online sehari-hari.

Tak dipungkiri kegiatan yang padat di masa pandemi dan WFH yang tak kenal waktu membuat pola hidup kita berubah drastis. Kesadaran pola hidup sehat pun mulai terabaikan sehingga menjadi kurang gerak dan kurang memperhatikan pola makan juga. 

Perlu rasanya mengatur kembali pola olahraga dan pilihan camilan sehat ketika bekerja di masa pandemi, khususnya ketika harus menjalani kegiatan meeting online yang tak kenal waktu. Semoga bermanfaat. (prp)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun