Mohon tunggu...
Prama Ramadani Putranto
Prama Ramadani Putranto Mohon Tunggu... Guru - Menebar Kebaikan dan Energi Positif

Menebar Kebaikan dan Energi Positif

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Pilihan

Temukan Kebahagiaan dengan Berolahraga

18 Januari 2021   08:51 Diperbarui: 18 Januari 2021   09:20 188
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hari kedua, circuit training menjadi pilihan. Selain melatih kardio saya dapat pula melatih kekuatan dan daya ledak otot dengan berbagai macam varian model latihan beban dengan beban body weight. Cukup mengasyikan melalukan latihan ini dengan macam varian model latihan, saya merasa sangat enjoy dan tidak bosan.

Hari Ketiga 

Pada hari ketiga biasanya saya memilih untuk jogging kembali dengan rute yang berbeda. Lebih jauh dan membutuhkan durasi waktu yang lebih lama. Jogging mengelilingi desa-desa dengan pemandangan Gunung Ungraran nan indah. Namun tetap patuhi protokol kesehatan.

Hari keempat 

Bergerak dengan gerakan beladiri seperti karate memiliki keasyikan tersendiri bagi saya. Saya sudah sangat mencintai beladiri ini sejak kecil. Saya memilih berolahraga dengan gerakan beladiri karate yaitu dengan memainkan kata (seni dalam karate). Terdapat banyak pilihan jurus sehingga saya dapat memainkan sesuai dengan isi hati saya. Dengan memainkan kata saya pun dapat merasakan dan meresapi setiap gerakan sehingga muncul ketenangan batin.

Sungguh berolahraga dapat menjadi sumber kebahagiaan batin bagi saya. Hormon endorfin yang dihasilkan mampu membuat hati saya merasa lebih bahagia di tengah kejenuhan melanda. (prp)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun