Mohon tunggu...
Poppy Anggun
Poppy Anggun Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

saya seorang mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Implementasi Nilai-nilai Pancasila Terhadap Kesejahteraan Pedagang Pasar

16 Oktober 2024   10:40 Diperbarui: 16 Oktober 2024   11:14 70
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Salah satu kendalanya adalah kurangnya toleransi antar pedagang yang dapat menyebabkan terjadinya persaingan tidak sehat antar pedagang, persaingan yang seperti ini dapat menurunkan harga barang sehingga profit pedagang menurun. 

Upaya yang dapat di lakukan untuk meningkatkan kesadaran pedagang dalam mengimplementasikan nilai pancasila. Upaya meningkatkan kesadaran akan pentingnya nilai pancasila sangat di perlukan untuk dapat meningkatkan kesadaran para pedagang dalam mengimplementasikan nilai pancasila. 

Salah satu cara yang dapat di lakukan adalah melakukan pembinaan di lingkungan kerja, di lingkungan pedagang pasar pengelola pasar dapat melakukan pembinaan kepada para pedagang di pasar mengenai pentingnya hidup rukun dan bekerja sama. Dengan hal ini di harapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat dalam mengimplementasikan nilai pancasila.

Implementasi nilai nilai pancasila sangat penting untuk meningkatkan kesejahteraan pedagang di pasar. Pancasila memberikan pedoman etis dan moral yang dapat menjadi landasan dalam menciptakan lingkungan pasar yang seimbang dan harmonis. 

Namun masih terdapat kendala dalam mengimplementasikan nilai nilai pancasila seperti persaingan yang tidak sehat antara para pedagang oleh karena itu, upaya untuk meningkatkan kesadaran para pedagang masih perlu di lakukan. Dengan hal ini diharapkan nilai nilai pancasila dapat menciptakan kesejahteraan yang merata bagi seluruh pedagang.

Oleh : Poppy Anggun setyaningrum

             Fatecha Untria Arta

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun