-Ruang Audio Visual:
Ruang audio visual nantinya akan dijadikan sebagai media edukasi yang menarik dengan sajian video, selain itu juga sebagai ruang hiburan masyarakat seperti nonton bareng baik live atau off line.Â
Ruang membaca yang lebih lega:
Pembangunan gedung perpustakaan dengan konsep terbuka ini dimaksudkan selain ruang tertutup namun juga ada bagian ruang disiapkan terbuka, tentunya akan semakin lega dari sebelumnya.Â
-Ruang Pertemuan:Â
Dilengkapi dengan ruang pertemuan tentunya dapat digunakan setiap momen, nantinya dengan ruang pertemuan ini dapat dijadikan tempat diakusi internal maupun eksternal, dengan melibatkan berbagai kalangan, baik komunitas maupun masyarakat umum.Â
-Ruang Diffable:
Ruang ini dikhususkan bagi penyandang diffable dengan fasilitas yang ada diharapkan dapat memenuhi kebutuhan diffable sesuai kebutuhannya.Â
-Ruang Laktasi:
Ruang ini dikhususkan untuk para ibu yang membawa anaknya, dengan ruangan ini maka akan menjaga privasi dan dapat memenuhi kebutuhan balitanya.Â
-Ruang bermain anak terbuka:Â