Lalu, dalam memeriahkan hari Kemerdekaan Indonesia, mahasiswa PPK Ormawa Pers juga berpartisipasi dalam pengadaan lomba mewarnai di Desa Leuwimalang dengan tema "Kemerdekaan", lomba ini diikuti oleh puluhan anak-anak yang ada di Desa Leuwimalang.
Dengan adanya dukungan kolaboratif dan partisipasi yang semakin berkembang dari masyarakat terhadap kegiatan PPK Ormawa Pers mampu menjadi modal utama dalam mencapai tujuan pengembangan desa wisata yang berdaya tarik unggul.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!