Mohon tunggu...
Petrisia Pongressa Pasulu
Petrisia Pongressa Pasulu Mohon Tunggu... Arsitek - Mom, Arsitek, Abdi Negara

just an ordinary people with extraordinary dream

Selanjutnya

Tutup

Parenting Pilihan

5 Hal Wajib Saat Mulai MPASI

24 Agustus 2022   14:25 Diperbarui: 24 Agustus 2022   14:41 179
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

3.Jangan paksa anak menghabiskan makanan!

Namanya juga pengenalan ya mom, jadi wajar kalo reaksi anak kurang suka atau aneh. Jangan paksa anak untuk menghabiskan makanan saat anak sudah merasa tidak nyaman. Untuk membuat anak makan dengan lahap maka kita harus membuat suasana makan menjadi menyenangkan

4. Perhatikan tekstur makanan!

Mpasi pertama teksturnya harus lembut dan teksturnya jangan terlalu kental namun tidak boleh juga terlalu encer karena dapat berpengaruh terhadap pencernaan si kecil

5.Perhatikan reaksi si kecil terhadap makanan!

Hal ini untuk mengantisipasi adanya alergi makanan pada si kecil jadi mom perlu untuk mengobservasinya ya.

Selain 5 tips di atas, perlu dipantau juga kenaikan berat badan si kecil ya mom untuk observasi kecukupan nutrisi bagi perkembangannya. Semoga sukses MPASInya ya mom..

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun