Onta ini akhirnya meminta
perlindungan kepada Nabi
Muhammad SAW. Dan pada
akhirnya onta ini dilepaskan dan
bisa hidup bebas.
10. Anjing Pemuda Ashabul Kahfi.
Anjing ini merupakan anjing setia
yang selalu menemani 7 orang
pemuda Ashabul Kahfi yang
ditidurkan Allah SWT selama lebih
dari 300 tahun.
Anjing itu akhirnya mati sebelum
ketujuh pemuda Ashabul Kahfi
bangun dari tidurnya.
Anjing tersebut warnanya kuning
dan nanti di surga bentuknya
berubah menjadi kambing gibas yang bernama Qithmir atau Tawarum atau Huban.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H