Mohon tunggu...
pergikuliner
pergikuliner Mohon Tunggu... -

PergiKuliner adalah aplikasi direktori pencarian tempat makan enak se-JABODETABEK, Bandung dan Surabaya. Tidak hanya bisa mencari tempat makan, kamu juga bisa membagikan pengalaman kuliner kamu di sini. Selain itu, PergiKuliner selalu mengedepankan informasi lengkap dan update tentang restoran favorit kamu.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

6 Cafe Hits di Bandung Ini Bikin Kamu Semakin Eksis!

30 November 2018   10:35 Diperbarui: 30 November 2018   11:14 983
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

5. Picknick, Pasir Kaliki

Sumber : Pergikuliner.com
Sumber : Pergikuliner.com

Beberapa dari kamu pasti sudah tau cafe satu ini bukan? Yup, Picknick merupakan salah satu cafe hits di Bandung yang terletak di kawasan Pasir Kaliki yang juga terkenal sebagai surganya tempat kulineran di Bandung. Yang membuat Picknick ini hits adalah suasanya cafe yang dibuat sedemikian rupa agar pengunjung terasa sedang ada di Bali. 

Suasana cafe yang kekinian membuat cafe ini menjadi salah satu tempat nongkrong favorit bagi anak-anak muda di Bandung. Selain itu temapatnya yanginstagramable menambah point bahwa cafe satu ini memang cocok untuk dikunjungi. 

6. Cascara Coffee, Dago Atas

Sumber : Pergikuliner.com
Sumber : Pergikuliner.com

Kalau kamu suka ngopi dengan keadaan yang tenang, Cascara Coffee di Dago Atas ini bisa menjadi salah satu tempat yang wajib banget kamu kunjungi. Cafe-cafe di Dago Atas memang sudah tidak diragukan lagi tempat-tempatnya. Berada pada dataran tinggi, Cascara Coffee memberikan suasana ngopi tenang dan nyaman yang bisa brainwashing pikiran kamu setelah suntuk akibat aktifitas pada weekdays. Selain itu, dekorasi cafe ini juga cukup menarik dan kamu bisa berfoto-foto dengan cantik dan gantengnya di sini.

Dan itu dia enam cafe hits di Bandung yang sudah PergiKuliner rangkum khusus buat kamu. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun