Perjuangan berakhir
Sungguh melelahkan
Tenaga terkuras
Pikiran penat
Bunga-bunga berdatangan
Simbol prihatin
Tanda terima kasih
Atas jasamu
Dua tahun
Cukup lama
Tak terbayangkan
Semoga baik adanya
Waktu akan berkata
Keadilan di pihak mana
Apakah benar bersalah
Ataukah ada tekanan
Sang jaksa memutuskan
Tuan hakim melanjutkan
Dua keputusan penting
Hasilnya vonis tahun
Pendukungmu sedih
Ada yang menangis
Tak puas
Ada juga yang meninggal
Kata-kata lebih tajam
Bisa melebihi pedang
Semoga ini jadi pelajaran
Bagi kami semua
Keadilan sudah ditegakkan
Semoga semua rakyat memahami
Bahwa semua sama di hadapan hokum
Mari terus tegakkan keadilan
Tuan jaksa dan hakim
Kalian berkuasa
Gunakan untuk keadilan rakyat
Jangan ada pandang bulu
GM, 9/5/17
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H