Mohon tunggu...
Penni Ratnawati
Penni Ratnawati Mohon Tunggu... -

guru matematika di SMK N 1 Temanggung

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Kurikulum 2013 "Belajar dari Anak-Anak Kita"

29 September 2013   03:23 Diperbarui: 24 Juni 2015   07:15 361
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

5.  mengkomunikasikan hasil

peserta didik menuliskan atau menceritakan apa yang ditemukan dalam kegiatan mencari informasi, mengumpulkan informasi dan menemukan pola.

nah bagaimana aku belajar dari anakku, setiap hari bahkan, salah satunya ini:

anakku suka banget melihat ultraman, bahkan saat TK dia bercita-cita jadi ultraman bilangnya biar bisa ke luar angkasa, seiring dengan waktu sekarang dia kelas 1 SD  timbul pertanyaan di dirinya  "ultraman itu ada tidak to?" nah, akhirnya dia bertanya  kesana kemari, nyari di internet, membaca buku.  dan sekarang dia bisa bilang  " bu, ultraman itu adanya cuma dalam film lo, sekarang aku ngak ingin jadi ultraman tapi pengen jadi astronot biar bisa ke luar angkasa"  Amin.

nah itu mungkin contoh proses yang sederhana

1.  mengamati  : melihat film ultaman

2.  bertanya  :  ultraman ada apa tidak

3.  mengumpulkan informasi  :  bertanya kesana kemari, nyari di internet, baca buku

4.  mengolah informasi  :  mengaitkan informasi yang didapat dan menyimpulkan ultraman tidak ada, hanya di film, jadi kalau ingin keluar angkasa bukan jadi ultraman tapi jadi astronot

5.  menkomunikasikan  :  dia menceritakan kepada aku, ibunya

Alhamdulillah ilmu ini saya dapat dari Ardafa (7th). keterbukaan yang saya ajarkan berbuah indah. yang utama jangan pernah mematikan jalan pikiran anak kita.  sekarang waktunya anakku berkembang, jadi aku tidak pernah memaksa memasukkan ilmu ku padanya.  mungkin anak2 lain sudah bisa baca tulis sejak kecil, tapi tidak dengan anakku, saya biarkan dia yang meminta untuk dilatih, dan alhamdulillah jika anak yang meminta tidak butuh waktu lama (kurang dari 1 bln) anak sudah bisa lancar baca tulis.  rasa ingin tahu akan mendorong kita untuk berusaha agar bisa.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun