Mohon tunggu...
bahrul ulum
bahrul ulum Mohon Tunggu... Freelancer - Kompasianer Brebes Community (KBC) - Jawa Tengah

Apa yang ditulis akan abadi, apa yang akan dihafal akan terlepas, ilmu adalah buruan, pengikatnya adalah tulisan, ikatlah dengan kuat buruan mu itu. (KBC-01)

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Kiprah FKDT Brebes untuk Pemilu 2024

4 Desember 2022   08:53 Diperbarui: 4 Desember 2022   08:56 453
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

4. Penanggulangan hoax dan berita bohong

5. Keamanan digital dan fisik untuk jurnalis warga

Dari sinilah kemudian beberapa program dilakukan didaerah lokus kerjasama ini, terutama kami di Kabupaten Brebes melakukan beberapa intervensi program kegiatan, yakni:

1.  Penguatan kapasitas bagi para jurnalis Warga dengan memberikan materi sebagai berikut:

  • Pelatihan jurnalistik dasar
  • Pelatihan pemantauan pemilu
  • Pelatihan Pemahaman hukum tentang hukum pers
  • Pelatihan Penanggulangan hoax dan berita bohong
  • Pelatihan Keamanan digital dan fisik untuk jurnalis warga

2. Edukasi Pemilu lewat PODcast 

3. Publikasi Media Sosial, Publikasi Tulisan via Website 

4. Pembuatan Pesan Promo Edukasi Pemilu dalam bentuk Creator Desain JW dan Pembuatan Film Pendek  Pemilu berbasis Lokalitas.

5. Sekolah Pemilu di Kantor KPU dan Bawaslu

Dari besaran program yang ada ( lima program) mempunyai tujuan untuk :

  • Penguatan bagi Jurnalis Warga sehingga memiliki kemampuan untuk memahami rangkaian kegiatan yang akan dilakukan dan paham bagaimana pencapaian output yang akan dihasilkan.
  • Memberikan kontribusi yang nyata untuk pemilu yang berkualitas termasuk  memberikan informasi kepada publik tentang pemilu.
  • Memiliki sensitifitas dalam membuat liputan jurnalistik baik di media cetak atau online.
  • Memiliki kemampuan untuk membuat cerita untuk perubahan dari proses kegiatan yang sudah dilakukan, apakah dalam bentuk publikasi berita, film pendek, ataupun vlog dan mengisi acara di Podcast pemilu. 
  • Adanya perubahan dalam penyadaran pemilu dan penyebarluasan informasi kepada warga tentang pesta demokrasi, termasuk mampu mengawal pilkada dan pileg pada saat jelang 2024.

Pada periode tahap pertama, ada beberapa hal yang cukup dianggap berhasil KWJ PPMN Brebes memiliki 7 personil fasilitator Pemilu yang sudah dilatih dan memiliki kemampuan untuk mengedukasi pemilu baik ditingkat Kabupaten maupun melakukan edukasi hingga Kecamatan dan Desa, secara kuantitas memang kurang, namun secara kualitas sangat kompeten. 

Disamping itu, ada beberapa Komunitas Warga yang melakukan kerjasama dengan MOU antara Bawaslu dengan Komunitas tersebut, seperti Komunitas Forum Komunikasi Diniyah Taklimiyah (FKDT), Komunitas Babershop, Komunitas Facebook dan Komunitas organisasi perempuan dan Disablitas. Hanya saja yang paling cepat menangkap peluang dalam mobilisasi sosial dan juga gerakan masif hingga ke organisasi sampai ke kampung/desa adalah FKDT. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun