Mohon tunggu...
Muhammad Nur Hasan
Muhammad Nur Hasan Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

Hanya ingin bisa melukis dunia, membuat sejarah dengan berkarya, dan meninggalkan jejak dengan menulis...

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Sebenarnya IPK, Penting Gak Sih??

17 Juli 2012   13:58 Diperbarui: 4 April 2017   17:45 33293
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Karena jika kuliah hanya berorientasi pada IPK tinggi (cumlaude) saja tanpa ada kemauan untuk terjun di dunia organisasi sangatlah (saya pribadi menilainya) salah. Karena di organisasi kita juga pasti akan menemukan dan mengasah softskill. Adapun perpaduan antara skill di bidangnya dengan softskill) dan mengekspansi relasi (networking) sangatlah dibutuhkan selama masih kuliah. Hal seperti ini kadang baru terasa kelika sudah beranjak dari masa perkuliahan. So, jangan cuma jadi mahasiswa kupu-kupu (kuliah pulang). Tapi inget, jika terlanjur terfokus pada suatu organisasi serta mengenyampingkan kuliahnya maka akan berimbas pada molornya kuliah (tidak lulus tepat waktu).

Kesimpulannya, lulus tepat waktu bisa dicapai dengan IPK yang gak harus tinggi, Tapi di samping itu ada juga kok yang softskill-nya jelek dan IPK gak tinggi tetapi dia jadi aset perusahaan. Setiap orang berbeda-beda, jadi semua tergantung pada independen masing-masing. Maka dari itu, pertimbangankan matang-matang.[]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun