Ketujuh,test psikologi bukan hanya abal-abal atau formalitas, namun sungguh-sungguh. Termasuk kampus itu menerima dengan pertimbangan matang bukan soal banyaknya mahasiswa. Pelajaran berharga untuk kita semua.
Hari ini waktunya untuk berbenah bukan malah mencari kambing hitam dan saling tuding dan tuduh apalagi menyalahkan pemerintah saja, namun berefleksi bersama sehingga bisa memberikan perbaikan di sana-sini. Persoalan kompleks yang perlu kerja keras dan mau dengan jujur mengakui akar persoalan dan menemukan solusi.
Hukum ditegakkan dengan semestinya sehingga memberikan efek jera. Hukum yang selalu dibengkokan dengan berbagai kepentingan sempit dan sesaat sering membuat masalah di kemudian hari.
Salam  Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H