Mohon tunggu...
Maghfira Nur
Maghfira Nur Mohon Tunggu... Mahasiswa - 21 y.o

Hi, thanks for reading my article!

Selanjutnya

Tutup

Money

Strategi Mempertahankan Bisnis Kuliner di Masa Pandemi

15 Maret 2021   14:30 Diperbarui: 16 Maret 2021   10:10 467
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bisnis. Sumber ilustrasi: PEXELS/Nappy

Anda bisa memulai penelitian dari sisi produknya dan Anda juga bisa mencari bantuan melalui para ahli atau orang yang telah Anda percaya untuk mengajarkan bisnis yang sudah direncanakan.

3. Segmentasi pasar 

Ketika sudah melakukan penelitian dan pengembangan, akan sangat baik jika Anda mampu menargetkan segmen pasar tertentu. "Intinya, bisnis itu kita punya barang, kita harus tahu jualnya kemana", tutur Rakhmat Alief. Sehingga ketika Anda sudah menyiapkan produknya, Anda tidak bingung lagi terkait kemanakah produk Anda akan didistribusikan. Sesuaikan harga atau paket yang akan disediakan. "Misalnya, di bisnis Catatansimamat tuh biasanya ada paket makan siang, dimana harganya Cuma 10.000 dan itu udah komplit nasi dan juga ayamnya", tutur Rakhmat. Jadi, jangan lupa untuk membuat daftar harga atau paket yang sesuai, ya!

4. Sesuaikan harga atau paket yang akan disediakan dengan segmen yang telah ditentukan

“Misalnya, di bisnis Catatansimamat tuh biasanya ada paket makan siang, dimana harganya cuma 10.000 dan itu udah komplit nasi dan juga ayamnya. Sesuai lah sama sasaran pasar yang mau dipasok”, tutur Rakhmat. Jadi, jangan lupa untuk membuat daftar harga atau paket yang sesuai, ya!

5. Perbanyak jaringan

Jaringan yang Anda miliki adalah aset berharga untuk mengembangkan bisnis yang Anda miliki. Untuk itu, tak ada salahnya Anda mulai mendata jaringan yang Anda miliki untuk dapat menjadi partner atau sasaran bisnis Anda.

Bahkan, jaringan yang Anda miliki bisa berkembang menjadi komunitas yang dapat mendukung perkembangan bisnis Anda. Komunitas ini pun dapat terus Anda kembangkan hingga menyentuh berbagai lapisan masyarakat.

6. Memanfaatkan berbagai platform digital yang bisa memaksimalkan/menunjang penjualan semakin tinggi

Selain mengelola akun media sosial dengan konten pribadi yang menarik, maksimalkan media sosial jadi tempat promosi bisnis yang Anda miliki. Anda bisa memperluas pasar dengan mulai memasang iklan di Instagram atau Facebook. 

Coba juga kembangkan bisnis Anda dengan membuka toko online di berbagai e-commerce. Mengikuti tingginya ketertarikan orang dalam berbelanja online di e-commerce saat ini, peluang Anda dalam mendapat pembeli baru juga jadi semakin tinggi!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun