Oksidasi         :   Proses pelepasan elektron oleh suatu zat, sehingga biloksnya naik.
Reduksi          :   Proses penerimaan elektron oleh suatu zat, sehingga biloksnya turun.
Oksidator        :   Zat yang menyebabkan zat lain teroksidasi (menerima elektron).
Reduktor         :   Zat yang menyebabkan zat lain tereduksi (melepaskan elektron).
Biloks            :   Bilangan oksidasi, yaitu muatan atom dalam suatu senyawa jika atom tersebut diikat dengan cara elektrovalensi.
Sel voltaic        :   Menghasilkan energi listrik dari reaksi redoks.
Korosi            :   Kerusakan logam akibat reaksi redoks dengan lingkungan.
Fotosintesis      :   Proses pembuatan makanan oleh tumbuhan dengan bantuan energi cahaya.
Bilangan Oksidasi Maksimum: Bilangan oksidasi tertinggi yang dapat dicapai oleh suatu unsur.
Bilangan Oksidasi Minimum: Bilangan oksidasi terendah yang dapat dicapai oleh suatu unsur.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H