Mohon tunggu...
Panji AnomPramujo
Panji AnomPramujo Mohon Tunggu... Mahasiswa - Penulis pemuda yang kalem dan asik

Penulis yang suka menulis Hobi dan Hiburan

Selanjutnya

Tutup

Film

Hitoribocchi No Marumaru Seikatsu

10 Februari 2022   09:00 Diperbarui: 10 Februari 2022   09:03 1248
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Anime yang menggambarkan sulitnya orang introvert mencari teman dan perjuangan konyolnya. Anime ini tayang pada 2019 dengan 12 episode dan Studio yang menayangkannya adalah C2C.

Bercerita tentang seorang anak bernama Bocchi yang untuk pertama kalinya masuk SMP. Perjuangan untuk mendapatkan teman baru akan segera dimulai. Bocchi bukanlah anak yang mudah bergaul, malu - malu dan juga ceroboh. Meski begitu, Bocchi adalah anak yang tidak pernah melanggar janjinya. Ia berjanji pada teman SD nya untuk mendapatkan banyak teman di sekolah barunya. Pada pertemuan pertama, ia berkenalan dengan Sunao Nako, seorang murid yang mempunyai wajah "Anak nakal". Banyak orang mengira Nako adalah anak nakal, padahal tidak dan Bocchi menjadi orang pertama yang menganggap bahwa Nako bukan anak nakal dan sekaligus Nako menjadi teman pertama di Sekolahnya. Lalu, bagaimanakah perjuangan Bocchi dan bisakah ia menepati janjinya pada teman SDnya tersebut ?. Silahkan Nonton animenya yang bisa kamu akses di Youtube maupun channel streaming lain

Sekian tulisan dari Author. Kalau ada yang mau request anime apa yang mau ditulis dan diterangkan, silahkan tulis komen ya...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun