Mohon tunggu...
Pandu Agil Pamungkas
Pandu Agil Pamungkas Mohon Tunggu... Penulis - Siswa/Pelajar

Saya adalah siswa SMK N 1 Seyegan dengan jurusan Teknik Komputer Jaringan, Ketertarikan saya dengan digital marketing dan pemograman, Saya percaya saya bisa mendapatkan pengalaman dari hal ini

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Abon Ikan Tongkol, Lezat, Bergizi, dan Praktis

9 Agustus 2024   08:49 Diperbarui: 9 Agustus 2024   13:47 68
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Abon ikan tongkol sudah menjadikan salah satu makanan yang populer di Indonesia. Karena abon ikan tongkol memilliki tekstur yang lembut dan rasa yang gurih, abon ini menjadi pilihan yang tepat untuk menambah cita rasa pada berbagai hidangan.Yang dimana abon ini sering dijadikan sebagai pelengkap nasi, taburan pada bubur, atau bahkan isian untuk kue-kue tradisional.  Selain itu, abon ikan tongkol juga kaya akan protein dan nutrisi lain yang baik untuk kesehatan.

Apa itu Abon Ikan Tongkol?

Abon  ikan tongkol adalah produk makanan,yang dimana dibuat menggunakan bahan utama yaitu daging tongkol yang sudah melalui proses direbus,disuwir,dan dimasak dengan bumbu-bumbu terterntu hingga kering dan berbentuk serat-serat yang halus.Dengan melalui proses yang dimana dalam pembuatan abon ikan tongkol akan membutuhkan ketelitian dan kesabaran untuk menghasilkan tekstur yang lembut dan rasa yang pas.

Oleh karena itu dalam pemilihan ikan tongkol,pastinya akan memilih daging yang padat,berserat serta kaya akan rasa alami yang dimana sangat cocok diolah menjadi abon.

Proses Pembuatan Abon Ikan Tongkol

  1. Pemilihan Ikan: Pastikan anda memilih ikan tongkol segar yang berkualitas tinggi ,yang dimana pemiilihan ini untuk memastikan rasa dan tekstur abon yang dihasilkan maksimal.

  2. Perebusan Ikan: Setelah melakukan proses pemilihan pada ikan tongkol,ikan lalu akan  direbus hingga matang untuk memudahkan proses penyuwiran. Yang dimana pada proses perebusan ini juga akan membantu menghilangkan bau amis yang terkadang masih ada pada ikan segar.

  3. Penyuwiran Daging: Setelah melewati proses perebusan, daging ikan akan dipisahkan dari tulangnya dan disuwir hingga halus. Yang dimana pada proses ini bisa memakan waktu lama jika dilakukan secara manual, tetapi dengan bantuan teknologi seperti Mesin Suwir Daging , yang dimana akan membantu proses penyuwiran daging ini menjadi jauh lebih cepat dan mudah.

  4. Pengolahan Bumbu: Dalam pengolahan bumbu yang digunakan biasanya meliputi bawang merah, bawang putih, serai, daun jeruk, lengkuas, dan rempah-rempah lainnya. Bumbu-bumbu ini ditumis hingga harum sebelum dicampur dengan daging ikan yang telah disuwir.

  5. Penggorengan: Setelah bumbu sudah siap, daging ikan yang telah disuwir akan dimasukkan ke dalam bumbu dan dimasak hingga kering. Dengan proses ini akan memerlukan pengadukan terus-menerus untuk memastikan abon matang merata dan tidak gosong.

  6. Penyimpanan: Abon yang sudah matang akan disimpan dalam wadah kedap udara agar tetap kering dan awet dan abon akan siap dikemas untuk dilakukan distribusi.

Manfaat Kesehatan Abon Ikan Tongkol

Abon ikan tongkol adalah makanan yang tidak hanya akan memanjakan lidah tetapi juga menyehatkan. Berikut adalah beberapa manfaat kesehatan yang bisa Anda dapatkan dari mengonsumsi abon ikan tongkol:

  1. Sumber Protein Berkualitas Tinggi: Ikan tongkol pastinya kaya akan protein, yang penting untuk membangun dan memperbaiki jaringan tubuh. Dengan adanya protein juga mendukung sistem kekebalan tubuh dan menjaga kesehatan otot.

  2. Kaya Akan Omega-3: Pada manfaat ikan tongkol lainnya,ikan tongkol mengandung asam lemak omega-3 yang dikenal baik untuk kesehatan jantung. Dan Omega-3 yang akan membantu menurunkan tekanan darah, mengurangi risiko penyakit jantung, dan menjaga kesehatan otak.

  3. Mengandung Vitamin dan Mineral Penting: Ikan tongkol juga mengandung berbagai vitamin dan mineral seperti vitamin B12, vitamin D, kalsium, dan fosfor yang penting untuk kesehatan tulang, fungsi saraf, dan produksi energi.

Dengan menggunakan Mesin Suwir Daging dari Rumah Mesin, proses pembuatan abon ikan tongkol menjadi lebih mudah, cepat, dan menghasilkan produk yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang produsen abon atau sekadar ingin membuat abon ikan tongkol untuk konsumsi pribadi, alat ini adalah investasi yang tepat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun