Lalu dengan senyum ia menyapa,
Menanyakan kabar bahagiaku
Aku pun serupa kertas yang diremas, lusuh tak berbentuk
Seketika aku sadar bahwa,
Tak ada yang bisa kubanggakan dari capaianku selain,
Rasa Bahagia
Kemudian dia Berpesan
Sebaiknya kamu mulai dari hal-hal kecil,
Minumlah seteguk air, rasakan dahagamu pergi
Nikmati setiap kesejukan olehnya
Dan bersyukur akan Pemberian Sang Kuasa
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!