Mohon tunggu...
Cahyadi Takariawan
Cahyadi Takariawan Mohon Tunggu... Konsultan - Penulis Buku, Konsultan Pernikahan dan Keluarga, Trainer

Penulis Buku Serial "Wonderful Family", Peraih Penghargaan "Kompasianer Favorit 2014"; Peraih Pin Emas Pegiat Ketahanan Keluarga 2019" dari Gubernur DIY Sri Sultan HB X, Konsultan Keluarga di Jogja Family Center" (JFC). Instagram @cahyadi_takariawan. Fanspage : https://www.facebook.com/cahyadi.takariawan/

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Pesan untuk Khatib Idul Adha (2): Jangan Berkhutbah Dalam Keteduhan, Jika Jama'ah Kepanasan

28 Juni 2023   22:51 Diperbarui: 28 Juni 2023   22:53 180
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Khatib Al-Baghdadi dalam kitabnya Al-Jami li Akhlaqi Ar-Rawi menceritakan kisah yang sangat indah tentang kemuliaan adab Imam Ahmad bin Hambal dalam menasehati muridnya, Harun bin Abdillah Al-Baghdadi.

Dalam kitab tersebut dikisahkan, pada suami malam yang hening, seseorang mengetuk pintu rumah Harun bin Abdillah dengan pelan.

Harun bertanya, "Siapa di luar?"

Terdengar suara lirih menjawab, "Aku Ahmad."

"Ahmad yang mana?" tanya Harun.


"Ibnu Hanbal", suara itu masih lirih.

"Masyaallah, dia guruku, malam-malam mengetuk pintuku", ujar Harun dalam hati.

Harun segera membukakan pintu, dan mempersilakan Imam Ahmad masuk dan duduk di kursi.

Imam Ahmad menempati kursi dengan sangat hati-hati, agar tak sampai menimbulkan suara berderit.

"Ada urusan sangat pentingkah sehingga engkau berkenan mengunjungiku di malam selarut ini, guru?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun