Mohon tunggu...
Orang Mars
Orang Mars Mohon Tunggu... -

Indonesia sudah kelebihan orang yang banyak bicara. Jadi, menulislah | A lucid dreamer | An independent author of Fatin Shidqia

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Grand Final X Factor Indonesia 2015: Ketika Sang Fenomenal 'Turun Gunung'

4 September 2015   16:56 Diperbarui: 4 September 2015   17:22 1482
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

[caption caption="Fatin (source : kapanlagi.com)"][/caption]

 

Tak terasa X Factor Indonesia (XFI) musim ke-2 akan segera menuntaskan gemerlap panggungnya dalam seminggu ke depan. Malam ini, 3 besar yang tersisa, Jebe & Petty (grup), Desy Natalia (overage) dan Clarisa Dewi (girls) akan memperebutkan dua status grandfinalis. Sedangkan untuk pengumuman pemenang, baru akan dilaksanakan seminggu kemudian setelah 7 hari masa voting. 

 

Fatin Akhirnya 'Turun Gunung'

 

Grandfinal XFI malam ini dipastikan akan lebih bersinar tatkala jawara musim pertama Fatin Shidqia akan 'turun gunung' ke panggung yang telah menjadikannya sosok fenomenal. Sang popstar akan tampil trio bersama jagoannya sendiri ; Jessica Bennet (Jebe) dan Patrecia Sarah (Petty) yang juga merupakan asuhan Rossa, eks mentornya di XFI jilid pertama. 

 

Meskipun akan tampil bersama Fatin, langkah duo JP (Jebe & Petty) tak begitu saja jadi mudah. Meski Fatin punya fanbase yang sangat loyal dan kuat, tak sertamerta seutuhnya akan mendukung JP. Setiap individu Fatinistic (sebutan fanbase Fatin) punya ruang demokrasi yang luas dalam selera musik.

 

Selain Fatin, malam grand final XFI musim ke-2 juga akan melibatkan Judika (berduet dengan Clarisa) dan Mulan Jameela ( berduet dengan Desy ). Hadirnya tiga penyanyi papan atas ini adalah sebuah jaminan grand final yang ketat dan megah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun