Mohon tunggu...
Teguh Yuswanto
Teguh Yuswanto Mohon Tunggu... Jurnalis - Penulis dan wartawan

Suka membaca yang berat berat, suka menulis yang ringan ringan

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

MAC (Motor Antique Club) : "Tujuan Awal Menyelamatkan Motor Antik"

10 Januari 2022   18:56 Diperbarui: 10 Januari 2022   18:58 1798
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Motor Antik ini, bisa dibilang seperti harta Karun. Setiap tahun harganya makin tinggi. Bagi pecinta motor klasik sejati, tentu tak pernah terpikir untuk menjualnya. Yang sering terjadi malah ingin menambah jumlah koleksinya.

Anggotanya berkembang pesat. Foto: dok pri
Anggotanya berkembang pesat. Foto: dok pri
Berdirinya MACI (Motor Antic Club Indonesia)

Belakangan masyarakat yang juga pecinta motor antik dibuat rancu akan adanya organisasi Motor Antic Club Indonesia (MACI). Apakah ada bedanya?

Menurut Endang, lahirnya MACI (Motor Antique Club Indonesia) itu di tahun 1994 menjadi satu kesatuan indonesia, sedangkan MAC Cimahi dari tahun 1978. Namun MAC Cimahi baru mendaftarkan diri di Kumham  pada tahun 2021 dan sekarang telah terdaftar.

Dan Menurut Endang, baik MAC dan MACI mempunyai manajemen dan kepengurusan yang berbeda. Masing - masing memiliki anggaran dasar dan rumah tangga yang berbeda. Jika mengacu sejarah berdirinya, MAC jelas bertujuan untuk melestarikan motor antik yang ada.
Maka dari itu wajar jika anggota MAC rata - rata mempunyai bengkel bubut sendiri. Kalau pun tidak mempunyai bengkel, tak akan kesulitan jika hendak merevarasi motor nya.

"Sparepart bikin. Kalau tidak ya kanibal dari motor yang lain. Inti ya tidak kesulitan," tutur Endang.
Dan pada tanggal 13 February 2022 akan diselenggarakan pengukuhan MAC Banten dibawah naungan MAC Cimahi. Dimana cabang MAC cimahi sudah meliputi juga beberapa area di Madiun dan Majalengka.

Nilai Ekonomis

Bagi yang berminat ingin masuk dan bergabung dengan MAC tentu saja mudah. Syaratnya mempunyai motor antik. Untuk merk bebas. Boleh BSA, Norton, BMW, DKW dan lain - lain yang penting tahun pembuatannya sudah lama.

Dan karena motor antik itu tiap tahun harganya terus naik, maka jika tertarik harus segera membeli. Tahun depan harganya akan berbeda lagi. Bayangkan saja, BSA awalnya harga hanya Rp 5 juta. Tapi sekarang sudah bisa mencapai 60 - an juta hingga ratusan juta.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun