VKBA, Cipanas, Jawa Barat | Hari Ini, saya masih 'bertapa' di Pelosok Jawa Barat, demi hindari Covoid-19 yang masih ramai di Metrpolitan. Walau tidak menulis di Kompasiana, tapi tetap saja tiap hari klik K dan baca Artikel.Â
Jujur saja, baca K lebih menyenangkan, karena semua info dan news ada, plus ada opini dari para penulisnya. Jika baca di laman News Media lainnya, hanya 'laporan atau jurnal kegiatam/berita, tanpa opini dari jurnalis.Â
Anda, dan saya, tentu saja, harus akui bahwa, di K sangat, sangat, dan sangat banyak kreator yang mampu menjadi penulis (dan menyampaikan) opini dengan runtut, holistik, serta bertanggungjawab; walau masih ada beberapa yang 'ngaco dan ngawur.'Â
Bahkan, misalnya saya pribadi, tak sedikit artikel yang di-take over- oleh Media Arus utama serta didaur ulang oleh teman-teman di Antara (ini cuku buat bangga; sebab cukup sulit masuk ke Antara).
Tapi, nanti doeloe, ini khan udah Bulan Nopember 2021, pertanyaan saya, "Kok  belum ada ramai-rama dari Crew K tentang Kompasianival?"
Jangan-jangan, untuk tahun 2021, tak ada Kompasianival. Wah jika benar tak ada, maka Daku Protes Sangat Keras ke Crew K;Â serta perlu kena sanksi keras deh.
Hello hello hello Crew K, udah persiapan atau belum? Tega, jika tak ada Kompasianival 2021
Note: Lagi fokus Bansos Masker, jadi lama tak menulis. Sejak Bulan Juni 2021, lakukan Bansos Masker di Area Terlupakan; rata-rata membagi 10.000 lembar masker per bulan
Salam dari Pelosok Jawa Barat
Opa Jappy | Indonesia Hari Ini
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H