Mohon tunggu...
Haryadi Yansyah
Haryadi Yansyah Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis

ex-banker yang kini beralih profesi menjadi pedagang. Tukang protes pelayanan publik terutama di Palembang. Pecinta film dan buku. Blogger, tukang foto dan tukang jalan amatir yang memiliki banyak mimpi. | IG : @OmnduutX

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Balada Pengantin yang Tertukar di Film "Laapata Ladies"

19 November 2024   13:03 Diperbarui: 19 November 2024   13:03 127
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Akankah suami istri ini bisa berjumpa kembali? Sumber gambar IMDB

Atau juga kisah rantang makanan yang tertukar di film The Lunchbox (2013) yang secara tema mirip dengan Laapataa Ladies ini, bedanya yang tertukar kini adalah pengantin perempuan.

Ada banyak sekali isu yang coba diangkat lewat film ini. Tentang patriarki, perjodohan yang masih kental di India, lalu kesetaraan antara wanita dan pria dalam menempuh pendidikan. Kisah polisi India yang korup juga kembali ditampilkan. Bedanya, polisi di film ini diperlihatkan dapat bekerja dan di akhir cerita juga memberikan kejutan yang manis terhadap nasip salah satu tokohnya.


Dibesut oleh Kiran Rao mantan istri Aamir Khan (dan ya, film ini juga diproduksi oleh Aamir Khan Production), jelas punya kelebihan sendiri ketika kisah tentang perempuan dihadirkan oleh sutradara perempuan.

Endingnya mungkin dapat tertebak dengan mudah, tapi ada aspek-aspek lain di endingnya yang mungkin masih sulit diterka jika benar-benar belum menemukan titik durasi akhirnya. Oh ya, lagu-lagu di film ini juga bagus-bagus banget yang mana penyanyi sekelas Arijit Singh dan Shreya Ghoshal, dua penyanyi top India.

Dengan muatan lokal yang kental, tak heran jika Laapataa Ladies adalah film yang ditunjuk untuk mewakili India di ajang Academy Award tahun depan. Harapannya sih semoga film ini masuk nominasinya dan lebih hepi lagi jika sampai menang.

Skor 9,3/10

Penulis bagian dari Kompal. Dokpri
Penulis bagian dari Kompal. Dokpri

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun