Mohon tunggu...
om_nanks
om_nanks Mohon Tunggu... Lainnya - nikmati yang tersaji jangan pelit berbagi

☆mantan banker yang jualan kavling☆ ☆merangkum realita bisnis dalam sebuah tulisan☆ ☆penyelesaian kredit bermasalah advisor☆

Selanjutnya

Tutup

Money Artikel Utama

Mari Berinvestasi, tapi Mengapa Harus Properti?

7 April 2023   13:50 Diperbarui: 8 April 2023   06:22 611
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi investasi properti| Dok Shutterstock via Kompas.com

Karena hal tersebut di atas yang disebutkan akan sangat berpengaruh terhadap penilaian end user dalam memilih dan bertransaksi sampai dengan deal.

Dapat Disewakan untuk Mendapatkan Fresh Money,

Khusus bisnis properti pasar sekunder yang dimiliki perseorangan yang berpola jangka panjang, setidaknya investasi dalam bentuk properti hunian ini akan mampu menambah passive income Anda.

Rumah dapat disewakan dengan jangka waktu tertentu, selain rumah memberikan manfaat finansial dan rumah juga lebih terpelihara dibandingkan apabila rumah dibiarkan dalam keadaan kosong tak berpenghuni.

Sesuai dengan judul artikel di atas bahwa investasi dalam bentuk properti memiliki beberapa keuntungan, diantaranya keuntungan capital gain dari peningkatan harga jual properti di setiap tahunnya.

Keuntungan berikutnya, di sela-sela jangka waktu sebelum properti hunian laku terjual dapat disewakan untuk beberapa tahun ke depan sehingga berpotensi menambah pendapatan sewa rumah. 

Dari penghasilan berupa pendapatan sewa rumah tersebut dapat dipergunakan sebagian untuk pengganti biaya pemeliharaan rumah dan kewajiban lainnya seperti biaya pajak bumi & bangunan dan biaya lainnya.

Demikian beberapa keuntungan dari "Mari Berinvestasi, Tapi Mengapa Harus Properti?".

Memiliki kemampuan dalam menciptakan passive income. Saatnya aset Anda yang bekerja dan menghasilkan pendapatan tambahan, sebagai side job saat ini ataupun pada saat memasuki usia pensiun di masa yang akan datang.

Sehingga dapat fokus menjalani masa pensiun dengan banyak kegiatan positif tanpa sedikitpun terganggu oleh masalah-masalah finansial.

Seringkali masalah keuangan akan timbul sebagai akibat menurunnya penghasilan karena telah purna dari pekerjaan sementara kebutuhan akan pendidikan anak ke jenjang yang lebih tinggi dan biaya lainnya diantaranya biaya kesehatan masih sangat diperlukan.

Salah satu solusi dan antisipasi, manakala masih bekerja dan berpenghasilan lakukan upaya-upaya terbaik, salah satunya dengan mari berinvestasi properti.

Semoga bermanfaat dan menjadi amalan jariyah penulis dan kita semua.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun