Mohon tunggu...
Olvia Nursaadah
Olvia Nursaadah Mohon Tunggu... Lainnya - Writer

Meneliti, Mengabdi, Mengajar. Hobi: Nonton badminton, sepak bola, voly, baca, dan nulis apapun itu.

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

5 Rekomendasi Tempat Wisata Ramah Anak di Bandung!

20 Oktober 2023   22:29 Diperbarui: 20 Oktober 2023   22:31 198
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tempat uang pas untuk anak belajar kebudayaan Indonesia khususnya budaya Sunda!

Lokasi   : Jl. Padasuka, No. 118, Pasirlayung, Kota Bandung

HTM      : Dewasa (domestik) -- Rp. 85.000/orang

                Anak 3 -- 11 tahun (domestik) -- Rp. 60.000/orang

                Dewasa (mancanegara) -- Rp. 120.000/orang

                Anak (mancanegara) -- Rp. 85.000/orang

4. Bandung Science Center

https://i.pinimg.com/
https://i.pinimg.com/

Ingin mengajak anak untuk berlibur sekaligus belajar science dengan beragam permainan interkatif yang menggunakan teknologi canggih?

Bandung Science Center sangat cocok untuk Anda dan keluarga kunjungi!

Tempat wisata ini buka setiap hari Selasa -- Minggu dan bisa dikunjungi secara kelompok maupun individu. Di Bandung Science Center terdapat fasilitas untuk anak-anak belajar sambil bermain interaktif yang meliputi robotic, ilusi optic, bumi, pertunjukan laser, energi, fisika dasar, audio visual, kimia, fisiologi, elektronika, astronomi, geologi dan terdapat ruangan khusus untuk melakukan eksperimen.

Lokasi   : Jl. Sirnagalih No. 15, Gegerkalong, Bandung

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun