Mohon tunggu...
Olvia Nursaadah
Olvia Nursaadah Mohon Tunggu... Lainnya - Writer

Meneliti, Mengabdi, Mengajar. Hobi: Nonton badminton, sepak bola, voly, baca, dan nulis apapun itu.

Selanjutnya

Tutup

Trip

5 Rekomendasi Wisata Alam Untuk Berakhir Pekan

23 September 2023   17:36 Diperbarui: 23 September 2023   17:45 260
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puncak Lawu atau yang dikenal juga dengan gunung Lawu berada di daerah perbatasan antara Jawa Tengah dan Jawa Timur ini memiliki tinggi 3.265 MDPL. Tempat mendaki yang cocok bagi kamu yang suka juga mendatangi tempat-tempat bersejarah.

Ada tiga rute untuk kamu bisa mencapai puncaknya yaitu rute cemara sewu, cemara kandang, dan candri cetho.

Harga tiket masuk: Rp. 25.000/orang untuk semua pintu masuk.

Sebelum naik kepuncak pastikan kesehatan dan perisapan kamu cukup ya!

5. Sakura Hills

https://travel.tribunnews.com/2020/02/06/harga-tiket-masuk-dan-jam-buka-sakura-hills-tawangmangu-2020
https://travel.tribunnews.com/2020/02/06/harga-tiket-masuk-dan-jam-buka-sakura-hills-tawangmangu-2020

Untuk kamu yang ingin menikmati suasana alam Jepang namun belum bisa kesana, tenang Indonesia punya miniaturnya.

Di Sakura Hills kamu bisa menikmati suasana ala Negeri Sakura tempat yang pas untuk berfoto-foto. Disini kamu bisa menemukan banyak spot foto yang bagus seperti takeshi castle, samurai park, kamu juga bisa mengelilingi Sakura Hills dengan menaiki mobil Jeep.

Lokasi                                 : Tawangmangu, Karanganyar, Jawa Tengah.

Harga Tiket Masuk       : Rp. 20.000/orang untuk weekday

                                                 Rp. 25.000/orang untuk weekend

Jangan lupa abadikan setiap momen liburan mu!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun