Terkadang sering kali nadhira membandingkan kekasihnya dengan dikta, dikta selalu memperhatikan hal kecil dalam diri nadhira, Bahkan tali rambut pun dikta perhatikan.
Karena dikta memiliki penyakit yang bisa dibilang umurnya sudah tidak lama lagi. Ya,dikta memiliki penyakit gagal ginjal sehingga ia harus sering check up dan meminum obat secara rutin.
Dan dikta memutuskan membuat wishlist hal -hal yang ingin ia lakukan bersama nadhira . sebelum ia benar benar pergi selamanya .
Novel dikta dan hukum ini bertema tentang kisah remaja yang dibalut kisah asmara percintaan . Dikta ialah tokoh utama yang memiliki sifat tegas dan giat . ia diimajinasikan seperti doyoung nct
*Nadhira memiliki sifat yang mudah mengeluh,sering menyepelekan tugas,dan sedikit keras kepala
Latar waktu yang digunakan dalam novel dikta dan hukum ini adalah pagi,siang,sore, dan malam hari.
Latar tempat yang digunakan dalam novel ini adalah disekolah dan dirumah
Alur cerita dikta dan hukum ini merupakan novel yang memiliki alur maju dan mundur dan
*Â Gaya bahasa dikta dan hukum ini menggunakan bahasa sehari - hari sehingga mudah dimengerti dan ada beberapa tambahan majas yaitu personofikasi,asosiasi dan hiperbola
kelebihan dalam novel dikta dan hukum memiliki cover buku yang sangat indah. pemilihan gradasi warna yang tepat , penulis sudah memilih ending yang tepat. Selain itu juga berakhirnya kisah ini diceritakan sangat jelas sehingga pembaca tidak merasa kebingungan dan merasa digantung oleh ending cerita.
kekurangan nya ialah  dalam novel dikta dan hukum memiliki kesan cheesy. Adegan di bus dan ketika dikta meminta maaf kepada nadhira dari balik pintu. pendapat saya , adegan itu terlalu berlebihan dan terkesan seperti "drama"