Mohon tunggu...
Obed Antok
Obed Antok Mohon Tunggu... Jurnalis - Tukang tulis

Berminat Dalam Bidang Sosial, Politik, Iptek, Pendidikan, dan Pastoral Konseling.

Selanjutnya

Tutup

Joglosemar Artikel Utama

Sumber Air Ngrancah, Kaliwungu: Kunci Suburnya Lahan Pertanian

24 Agustus 2024   18:22 Diperbarui: 25 Agustus 2024   07:56 212
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Padi adalah komoditas utama di daerah ini, dan ketersediaan air yang konsisten sangat penting untuk memastikan hasil panen yang optimal. 

Tanah yang subur di Kaliwungu, demikian juga dengan sistem irigasi yang baik dari Ngrancah, memungkinkan petani untuk mendapatkan hasil pertanian yang memuaskan. 

Distribusi air yang terus ada bahkan dikala musim kemarau mampu mencegah kekeringan di lahan pertanian. Hal ini membantu menjaga kualitas tanah, yang pada gilirannya meningkatkan hasil pertanian dan mendukung ekonomi warganya.

Rencana Pengembangan Wisata di Ngrancah

Sumber mata air Ngrancah tidak hanya berfungsi sebagai sarana pengairan untuk sawah dan memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari, seperti mandi dan minum, tetapi juga telah dikembangkan menjadi objek wisata lokal. 

Di area sekitar sumber air, terdapat kolam renang mini, beberapa pengunjung menikmati aktivitas rekreasi air dan juga berjalan menyusuri saluran air sambil menikmati keindahan alam sekitar. Kolam ini sering dikunjungi oleh warga sekitar desa Udanwuh dan sekitarnya yang menggunakan tempat ini untuk mandi dan mencuci.

Meskipun potensi wisata di Ngrancah menawarkan daya tarik, perhatian utama saat ini tetap pada optimalisasi fungsi sumber air untuk pertanian. 

Ketika saya mencoba cari referensi, terdapat Peraturan Desa (Perdes) Udanwuh Nomor 5 Tahun 2019 mencatat bahwa salah satu tujuan utama dari pembangunan desa adalah mewujudkan infrastruktur yang berkualitas dan merata, termasuk tersedianya jaringan irigasi dan sumber air untuk pertanian. 

Upaya ini sejalan dengan kebutuhan untuk menjaga kelestarian dan ketersediaan air yang mendukung sektor pertanian.

Upaya Konservasi Sumber Air

Sambil menyeruput kopi dengan beberapa teman di Warung yang terletak disamping kolam mini, saya mencoba mencoba mengetik di HP saya, dan upaya konservasi sangat diperlukan untuk menjaga kelestarian sumber air ini Ngrancah. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Joglosemar Selengkapnya
Lihat Joglosemar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun