Mohon tunggu...
Nyoman Sarjana
Nyoman Sarjana Mohon Tunggu... Guru - Guru dan Penulis

Menulis

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Hantu Cantik Itu Kamu

9 Juni 2024   19:53 Diperbarui: 9 Juni 2024   19:56 150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dok. pri lukisan wayan wiguna


Hantu Cantik Itu Kamu
DN Sarjana

"Ayuk, kamu dengar ndak suara anjing tengah malam kemarin?" Kata Ku sambil mengecet tempat bermain anak-anak.

"Aku tadi malam tidur pulas. Kemarin kan kita kerja cukup berat bersihkan Posyandu." Kata Ayuk sambil menyekat keringat di jidat.

"Pantes tidak dengar. Suaranya seram sekali. Pas kemarin kan Kliwon."

"Ih, Kamu jangan bilang itu lagi. Uh, aku jadi takut." Jawab Ayuk mendekati Daku.

"Tapi itu fakta. Aku dengar-dengar desa ini memang penuh mistis karena desa sangat terpencil"

"Ya, aku masih ingat pesan Bapak Kades agar kita selalu waspada. Tapi jangan menakut-nakuti aku."

"Ya udah. Selesaikan dulu menyapu. Pasti ditunggu teman lain di dapur."

Begitulah malam pertama mereka tidur di tempat KKN. Aku yang dipanggil Dewo, Indra, Deni, Satria, dan Ayuk, Ratih, Manik berada di satu tempat yaitu Wantilan Desa dengan kamar darurat yang berbeda.

Desa Bantih di kaki Gunung Batur. Tepatnya di Kecamatan Kintamani yang sudah kesohor. Tergolong desa tua, terletak diantara bebukitan diampit Pura Batur yang megah dan Gunung Batur menjulang. Dikejauhan tampak Danau Batur dengan warna air biru langit.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun