Mohon tunggu...
Nur Wasilatus Sholeha
Nur Wasilatus Sholeha Mohon Tunggu... Lainnya - MAHASISWA

Seorang mahasiswa yang hobi menulis

Selanjutnya

Tutup

Book

Resensi Buku Patalogi Sosial 2 Kenakalan Remaja

29 Januari 2024   17:33 Diperbarui: 29 Januari 2024   17:41 670
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Buku ini lebih tepat untuk mahasiswa dan dosen sebagai pegangan dalam memberikan pembelajaran pada mata kuliah patalogi sosial di program studi bimbangan konseling, sosiologi, psikolog, dan lainnya yang membahas tentang tingkah laku manusia dan sosial.

Meskipun terdapat perbedaan pada buku patalogi sosial jilid satu dan buku ini, akan tetapi dalam pemaparan isi, keduanya sama-sama membahas masalah-masalah/tindakan kejahatan di masyarakat, guna untuk memahami etika dan nilai-nilai yang berlaku.

Rangkuman

Buku karangan Dr. Kartini kartono sangat berguna untuk para akademik khususnya dalam mata kuliah patalogi sosial, berguna juga untuk aparat keamanan masyarakat dalam menindak dan mengetahui cara memahami kaum muda yang melakukan kejahatan/kenakalan, dan berguna untuk orang tua supaya bisa mendidik anaknya jadi lebih baik.

Demikian Resensi ini, jika ingin diskusi silahkan komentar di bawah yah!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Book Selengkapnya
Lihat Book Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun