Mohon tunggu...
Nurul Huda
Nurul Huda Mohon Tunggu... Insinyur - Pemikir dan penganut personifikasisme

saya suka sharing dengan semua orang. semoga bisa menjadi inspirasi

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Rahasia Sinarmas Land Menjadi Developer Perumahan Elit di BSD City

8 April 2023   10:40 Diperbarui: 8 April 2023   12:35 778
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

 

Aspek Environment

Dalam aspek Environment, untuk mendukung transisi net zero emission, Sinar Mas Land menjalankan program Green Habit  dan energi terbarukan melalui penerapan solar panel di 6 bangunan komersial, serta pemanfaatan layanan Renewable Energy Certificate (REC)  dari PT PLN (Persero).

Untuk mendukung mobilitas yang rendah emisi, Sinar Mas Land juga menghadirkan Autonomous Vehicle (kendaraan listrik otonom) yang telah diujicoba di kawasan Q Big BSD City dan The Breeze BSD City serta penggunaan Bus Listrik pada layanan BSD Link yang melayani rute seputar area BSD City.

Baca juga "Naik Autonomous Electric Vehicle, Mobil Tanpa Awak "Navya" di BSD City, Bagaimana Rasanya?"

Aspek Social

Dalam aspek Social, perusahaan menggagas sebuah program pemberdayaan masyarakat yang berdampak panjang dan sustainable. Di antaranya, pemberian pelatihan Digital Technology kepada siswa di BSD City untuk kebutuhan tenaga kerja perusahaan IT, pembinaan usaha UMKM, dan penerapan program pemberdayaan kampung bernama Kampung Mantul. Selain itu, program yang berfokus untuk meningkatkan kualitas pendidikan juga dilakukan melalui Sekolah Berhati, berupa program Berantas Buta Al-Qur'an, serta Pusat Literasi BSD City.

Baca juga "Apple Menggandeng Binus University Mencetak Developer Lokal" dan  "Sinar Mas Land Gelar Berantas Buta Alquran di Masjid BSD City"

 

Aspek Governance

Terkait aspek Governance, perusahaan berupaya mewujudkan tata kelola perusahaan yang baik (GCG) serta berkelanjutan melalui berbagai inisiatif. Dalam hal penerapan bisnis yang bertanggung jawab, perusahaan telah mengimplementasi whistleblowing system serta pelatihan fraud dan anti-korupsi untuk seluruh karyawan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun