Pendidikan yang berbasis Karakter tidak hanya sekedar pelengkap dari kurikulum tetapi juga inti dari pelatihan generasi berikutnya. Melalui pendidikan tersebut potensi setiap individu dapat terungkap dan dikembangkan, sehingga tercipta lingkungan belajar yang inklusif, beragam, dan berorientasi pada nilai-nilai positif. Dengan cara ini, kami tidak hanya melatih individu-individu yang cerdas secara akademis tetapi juga orang-orang yang berkarakter kuat, beretika tinggi, dan mampu menjadi pemimpin dan inovator yang dibutuhkan masyarakat saat ini secara global.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H