Mohon tunggu...
Nurul Rosida
Nurul Rosida Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa UNUSA

Mahasiswa UNUSA Prodi S1 Manajemen

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pemberian Charity Kepada Ponpes Al-Hidayah An-Nuriyah

31 Agustus 2021   11:10 Diperbarui: 31 Agustus 2021   14:36 425
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ketua Kelompok KKN 67 UNUSA bersama salah satu Pengurus Pondok Pesantren Al-Hidaya An-Nuriyah saat pemberian Charity di acara penutupan KKN 67, Gresik

Surabaya – Kelompok 67 Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Program Studi (Prodi) S1 Manajemen Fakultas Ekonomi Bisnis dan Tekhnologi Digital (FEBTD) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (UNUSA) membagikan beberapa Charity yang berisikan masker, hand sanitizer, meja untuk ngaji, set bantal dan guling, mukenah, sarung, dan sprei di Pondok Pesantren Al - Hidayah An – Nuriyah Kabupaten Gresik.

Dalam kelompok ini terdapat 1 dosen yang menjadi ketua DPL untuk kelompok 67 dari program studi S1 Manajemen yaitu Mohammad Rijal Iskandar Zhulqarnain, S.M.,M.Comm. Dan terdapat 10 mahasiswa program studi S1 Manajemen untuk membagikan charity tersebut.

Salah satu mahasiswa selaku anggota dari kelompok KKN 67, menjelaskan pembagian charity tersebut dilakukan untuk mencegah penyebaran virus corona dan untuk memberikan sebuah kenang-kenangan untuk pondok pesantren Al - Hidayah An – Nuriyah Gresik. Pemilihan Pondok Pesantren tersebut lantaran ketua kelompok kami mempunyai kenalan dengan para tokoh di pondok pesantren tersebut. Dan kondisi di pondok pesantren tersebut juga masih banyak yang tidak menaati protol kesehatan.

Charity ini dibagikan kepada para santriwan santriwati maupun kepada tokoh-tokoh yang ada di pondok pesantren Al-Hidayah An-Nuriyah. Ketua kelompok KKN 67 menjelaskan bahwa dalam menjalankan kegiatan di pondok pesantren para santri masih banyak yang tidak memakai masker.

Sementara itu sekertaris kelompok KKN 67 mejelaskan masker maupun hand sanitizer ini diberikan agar memberikan perlindungan kepada para santri dan para pengajar yang berada di pondok pesantren Al-Hidayah An-Nuriyah. Dan kelompok KKN 67 berharap dari pembagian charity tersebut dapat memutuskan penyebaran virus corona dan seamkin bersemangat untuk menjalankan kegitan di pondok pesantren Al-Hidayah An-Nuriyah Gresik.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun