Mohon tunggu...
Nurul Roziatun
Nurul Roziatun Mohon Tunggu... Mahasiswa - Pelajar/Mahasiswa

healing

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Rumitnya Angan

13 September 2022   23:02 Diperbarui: 13 September 2022   23:04 130
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Hidup seolah tak lagi memberimu pilihan

Untuk berangan dan menggapai semua impian

Bukan perihal pemikiran dan perasaan

Tetapi tentang masa depan

Semakin dewasa semakin terasa sulit

Masa ke masa mulai terasa sakit

Semua mimpi yang sudah dirakit

Harus berhenti karena pemikiran sempit

Manusia ini kehilangan cahayanya

Manusia ini kehilangan senjanya

Sulit untuk kembali melangkah

Kadangkala memilih pasrah

Menjadi kuat tidak selamanya hebat

Ketika semua terasa berat

Dan alam tidak menjadi sahabat

Hanyalah kembali kepada penambat

Masih pantaskah diri ini untuk bertanya

Bagaimana caranya mengembalikan rasa percaya?

Terimakasih untuk semua yang semaunya

Manusia ini sudah hampir kehilangan mimpinya

Setiap manusia memiliki mimpi

Namun tidak semua raga bisa percaya diri

Dan tanpa kita sadari

Pada akhirnya akan berjalan sendiri

Selamat berjuang manusia lemah

Tetap berjalan walau tanpa panah

Tidak ada manusia payah dan lemah

Hanya mereka memilih pasrah

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun