Mohon tunggu...
Nurrahman Fadholi
Nurrahman Fadholi Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa, pengajar, penulis

Mahasiswa Sastra Inggris Universitas Terbuka Yogyakarta dan pengajar Bahasa Inggris

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Sosok Kartini dalam Tiga Judul Film Indonesia

21 April 2022   20:34 Diperbarui: 21 April 2022   20:49 493
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Meskipun film ini menceritakan tentang Kartini, namun film ini dibumbui oleh beberapa tokoh dan kisah fiktif. Sosok Kartini dalam film ini diperankan oleh Rania Putrisari dan Sarwadi diperankan oleh Chicco Jerikho.

3. Kartini (2017)

Setahun kemudian setelah dirilisnya film Surat Cinta untuk Kartini, sosok Kartini kembali difilmkan oleh sutradara Hanung Bramantyo. Dalam film ini, sosok Kartini diperankan oleh Dian Sastrowardoyo. Seperti film R.A. Kartini pada tahun 1982, film ini juga menceritakan tentang kehidupan sosok Raden Ajeng Kartini dari sejak remaja hingga akhirnya dipersunting oleh bupati Rembang, Raden Adipati Djojo Adhiningrat. Film ini dirilis pada 19 April 2017, dua hari sebelum Hari Kartini.

Selain sosoknya yang telah diperankan oleh tiga aktris terkenal, surat-surat yang pernah ditulisnya pun dibukukan dan diterbitkan oleh Balai Pustaka dengan judul Habis Gelap Terbitlah Terang: Boeah Pikiran pada tahun 1922. Sastrawan Armijn Pane juga menerbitkan buku yang berjudul Habis Gelap Terbitlah Terang pada tahun 1938. Komponis Wage Rudolf Supratman juga menulis lagu tentangnya yang berjudul Ibu Kita Kartini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun