42
haroa
Sejenis budaya Buton, dalam hal penyajian makanan, di mana makanan berbagai jenis tersebut disajikan di atas talang lalu ditutup dengan anyaman yang disebut dengan panamba
....Siapkan pisang goreng dan cucuru ....Mereka berbicara sambil menikmati pisang goreng, ubi goreng, minum kopi...kalua dulu yang disuguhkan haroa (hal. 119)
43
papa
Sebutan untuk ibu dari golongan bangsawan Buton
....Ibu, tidakkah pengorbanan itu, didasarkan atas cinta, Papa? (hal. 131)
44
galampa
Semacam pengadilan keluarga yang dilakukan di ruang tamu dengan duduk melingkar
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!