Mohon tunggu...
nurlinda lumabiang
nurlinda lumabiang Mohon Tunggu... -

sakinah, mawadah, warohmah

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Jawa Vs Papua

14 Desember 2013   15:17 Diperbarui: 24 Juni 2015   03:56 979
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Indonesia kaya dengan beragamnya budaya antar daerah... Keberagaman itu bervariasi seperti ragam dalam kesenian, kuliner dan juga adat istiadat. Keberagaman ini menambah indahnya Indonesia sehingga indonesia mampu mendongkrak popularitasx dalam pariwisata

Dari sabang sampai merauke memiliki perbedaan di dalam adat istiadat. Di papua memiliki adat dan kesenian yang sangat menarik. Tarian tradisionalnya sangat unik dan perbedaan kulit serta rambut dari masyarakat papua menambah indahnya perbedaan negara indonesia. Hal ini mengingatkan kita pada slogan Bhineka Tunggal Ika ( Berbeda – beda tapi tetap satu jua ).

Perlu kita ketahui masyarakat papua sangat welcome pada para pendatang yang tinggal di papua. Contohnya suku jawa yang ada di papua sangat merasa nyamantinggal di papua.... Banyak orangyang sudah pernah datang ke papua dan kembali ke kampung halaman mereka, namun mereka tidakakan betah dan kembali lagi ke papua... kata mereka : “ barang siapa yang sudah minum air papua maka mereka akanmemiliki keinginan untuk kembali lagi di papua.

Di papua juga sangat menghargai akan budaya dari suku jawa.... Tidak sedikit kegiatan yang ada di papuasepertiacara – acara resmi, pemerintah setempat selalu mengkolaborasikan budaya jawa dengan budaya papua...dan itu sangatlah indah serta menarik...

Bahkan adat yang kental dari suku jawa tidak terlepas dari kehidupan mereka sehari – hari...hal ini dikarenakan mereka merasa nyaman dengan lingkungan sekitar.... jadi adat ataupun kebiasaan dari suku jawa tetap dijalankan walaupun mereka tinggal di papua.

Semoga kebersamaan dan solidaritas ini selalu terjalin, bukan hanya di papua bahkan mungkin di daerah lain yang juga memiliki kebudayaan yang berbeda.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun