jika dalam perjalanan membina rumah tangga kita,
banyak kesalahan yang telah kuperbuat
Baik yang kusengaja maupun tak kusengaja
Semoga semua kesalahanku dapat kau maafkan dengan tulus ikhlas
Tanpa syarat, tanpa berat, dan tanpa beban.
-
Suamiku Sayang ...
jika jalan menuju syurga-Nya harus bergantung kepadamu,
pegang erat diriku, jangan pernah kau lepaskan.
Bimbing aku hingga sampai ke pintu syurga-Nya.
-
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!