Pemilu bupati Bungo 2024
   Pemilihan bupati Bungo merupakan peristiwa yang terjadi di setiap 5 tahun sekali . pilkada 2024 adalah kesempatan pertama bagi mereka untuk menyalurkan hak suara sangat penting karena keputusan yang di ambil akan mempengaruhi kehidupan masyarakat selama 5 thn kedepan .
Pemilihan bupati Bungo akan di laksanakan pada tanggal 27 November 2024 dan pada tanggal 22 September 2024 komisi pemilihan umum (KPU) Bungo resmi menetapkan kedua Paslon Dedy Putra- Tri Wahyu Hidayat dan Jumiwan Aguza-Maidani menjadi Paslon bupati Bungo.
  Pasangan calon bupati dan wakil bupati Bungo ,H Dedy Putra ,S.H,M.KN dan ustadz Tri Wahyu Hidayat mendapatkan nomor urut 1 sedangkan pasangan calon bupati dan wakil bupati bungo Jumiwan Aguza SM.MM dan Maidani SE (JADI) mendapatkan nomor urut 2 pada penetapan nomor urut yang di gelar di kpu bungo Senin siang 23 September 2024.
 Menjelang pemilihan bupati dan wakil bupati bungo masyarakat dan generasi muda di harapkan untuk mengenali calon-calon yang akan di pilih dengan baik memahami akan visi dan misi serta program yang di usung para calon bupati dan wakil bupati tentunya sangat penting agar keputusan yang di ambil tidak di sesaali di kemudian hari,Walaupun pilihan kita berbeda namun hati tetap satu tujuan membangun Bungo lebih maju .
Nama: Nur hidayah
Nim : kp.05.223.0295
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H