Mohon tunggu...
Nur Hasanah
Nur Hasanah Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

-

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

3 Pandangan Al-Quran dalam Masalah Insecurity

1 November 2022   13:00 Diperbarui: 2 November 2022   09:03 413
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

sebagai umat muslim, kita tidak seharus nya khawatir atas apa yang telah Allah SWT takdirkan kepada kita, karna Allah telah memberikan porsi yang sangat adil dan juga terbaik untuk hamba - hambanya. sehingga kita tidak perlu khawatir atas pencapain orang lain, tetep fokus untuk memperbaiki kualitas diri.

3. surah At -- Tin ayat ( 4 )

sahabat muslim dan muslimah, pasti kita pernah membandingkan diri kita dengan orang lain, baik itu dari segi fisik ntah dari bentuk tubuh, warna rambut, warna kulit, raut wajah dan bentuk hidung. sebelum kita merendah kan diri kita Allah SWT telah berfirman dalam Al -- qur'an surah At -- tin ayat 4 :

"Sungguh, Kami telah menciptakan manusia dalam bentuk yang sebaik-baiknya,"

dari ayat diatas telah dijelaskan bahwa Allah telah menciptakan manusia dengan sebaik -- baiknya dan seindah -- indah nya bentuk. jika seorang hamba menganggap buruk fisiknya maka ia telah menyinggung ciptaan Allah SWT. sahabat muslim dan muslimah, sebagai hamba yang bertqwa kita harus mensyukuri atas apa yang telah Allah berikan kepada kita semua karna itu adalah bentuk rasa syukur dan terima kasih kita sebagai hamba dengan penciptanya.

sahabat muslim dan muslimah semua, insecure tidak selalu akan menjadi kita terpuruk atau merasa minder, karna insecure bisa kita jadikan acuan untuk lebih bersemangat dan lebih fokus untuk memperbaiki diri dari sebelumnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun