Mohon tunggu...
Nur Asih Jayanti
Nur Asih Jayanti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa - Freelancer // Belajar menulis // CP : menurasih@gmail.com

Senang menulis tentang Pertanian, pangan, dan lifestyle. Enjoy the moment!

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Pilihan Investasi Aman untuk Ibu Rumah Tangga

3 April 2023   16:35 Diperbarui: 3 April 2023   16:40 176
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Keuntungan dari investasi reksa dana pasar uang ini biasanya sekitar 5% hingga 10% per tahun yang tergantung dari kondisi pasar modal. 

2. Surat Berharga Negara (SBN)

Rekomendasi investasi aman bagi ibu rumah tangga selanjutnya yaitu SBN yang merupakan investasi dengan membeli obligasi yang telah diterbitkan oleh negara. Jenis SBN yang paling dicari IRT yaitu SBN dengan Seri ORI. 

Untuk membeli SBN Ori cukup dengan modal Rp 1.000.000. Investasi Surat Berharga Negara ini minim risiko dan kamu bisa mendapatkan keuntunan berupa bunga yang diberikan setiap bulan sesuai tenornya. Rata rata bunga yang didapat dari investasi SBN sudah melebihi suku bunga deposito bank BUMN. 

3. Logam mulia 

Investasi yang paling disukai IRT yaitu emas atau logam mulia. Sudah bisa dipastikan bahwa emas merupakan instrumen yang memiliki nilai cenderung stabil dan tidak terpengaruh oleh inflasi. 

Kamu bisa memilih antara emas perhiasan atau emas batangan. Tapi menurut saya lebih baik emas batangan karena tersedia dalam berbagai variasi berat dan kadar emasnya lebih murni. 

4. Deposito berjangka 

Investasi deposito berjangka cocok bagi IRT yang memiliki uang dingin atau uang yang tidak akan digunakan dalam jangka waktu dekat. Deposito berjangka ini tidak bisa dicairkan sewaktu waktu karena harus sesuai dengan jangka waktunya. 

Tuingkat suku bunga untuk deposito berjangka ini bervariasi dan tergantung kebijakan setiap bank. Jangka waktunya beragam, dimulai dari 1, 3, 6, 12 sampai 24 bulan.

Kesimpulannya, keuangan keluarga kadangkala membuat selalu was was dan tidak ada salahnya kalau mempertimbangkan untuk melakukan investasi. Tentukan pilihan instrumen investasi dengan bijak dan jangan buru buru. Pastikan keinginan investasi sudah kamu pikirkan matang matang dan kamu bisa mencoba rekomendasi investasi aman untuk memulai membangun finansial keluarga yang sehat. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun