Inilah yang menajdi keunggulan investasi emas
5. Emas bisa sebagai dana darurat
Fluktuasi harga emas dipengaruhi oleh nilai mata uang nasional terhadap mata uang asing. Jika kondisi ekonomi stabil maka harga emas juga cenderung stabil.
Investasi emas tidak memberikan keuntungan dalam waktu cepat namun di tengah bayangan resesi global, investasi emas bisa menjadi pilihan baik bagi pemula.
Meski begitu, harga emas di setiap tahunnya mengalami kecenderungan kenaikan dibanding turun.Â
Perlu diingat bahwa investasi emas sebagai investasi jangka panjang yang akan memberikan keuntungan dan bisa menjadi dana darurat di masa depan nanti.Â
Di masa yang masih dihantui resesi, kamu bisa mencoba investasi emas untuk melindungi aset investasi yang kamu miliki.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H