Mohon tunggu...
Nur Asih Jayanti
Nur Asih Jayanti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa - Freelancer // Belajar menulis // CP : menurasih@gmail.com

Senang menulis tentang Pertanian, pangan, dan lifestyle. Enjoy the moment!

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Investasi Emas Makin Diminati di Tengah Bayang Resesi

3 Maret 2023   22:34 Diperbarui: 3 Maret 2023   22:36 1957
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Investasi emas bisa dikatakan sebagai investasi dengan risiko yang minim dalam segi nilainya dan hal tersebutlah yang menjadikan emas makin favorit di kalangan masyarakat. 

Keterbatasan pasokan emas juga menjadi salah satu alasan yang menyebabkan harga emas akan selalu naik secara signifikan dengan permintaan yang makin naik pula. 

Emas juga bisa menjaga aset dari keadaan ekonomi yang tak terduga karena investasi emas menawarkan jenis diversifikasi dan perlindungan untuk portofolio. Inilah keistimewaan dari investasi emas.

3. Emas mudah diperjualbelikan 

Julukan emas sebagai safe haven atau aset aman karena bisa menjadi lawan di berbagi kondisi ekonomi. Salah satunya dari keadaan finansial yang tidak stabil, emas bisa mempertahankan nilainya dalam waktu panjang. 

Emas sebagai komoditas yang mudah diperjualbelikan mengingat tingginya permintaan. Sehingga emas disebut sebagai aset yang sangat likuid atau mudah dicairkan menjadi bentuk uang. 

Dimanapun kita berada pasti bisa menjual emas dan mendapatkan uang tunai dengan cepat seperti di saat krisis ekonomi.

4. Emas minim risiko dan aman

Sebagai pemula, investasi emas bisa terbilang aman dan menjadi pilihan terbaik. Investasi emas memberikan keuntungan yang minim risiko.

Emas sebagai komoditas yang tidak akan mengalami perubahan fisik meski telah disimpan dalam jangka waktu yang lama serta kualitasnya tetap terjaga. 

Harga emas juga cenderung stabil dan naik serta tidak terdampak inflasi bahkan nilainya kian merambat naik sehingga terbilang investasi emas minim risiko dan tentunya bisa memberikan keuntungan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun