Mohon tunggu...
WAHYU CANDRAYANTI
WAHYU CANDRAYANTI Mohon Tunggu... Lainnya - Belajar menulis agar bisa lebih banyak berbagi

Bekerja di Yayasan Purba Danarta

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Ingin Ekonomi Keluarga Sehat Selama dan Setelah Pandemi? Yuk, Terus Lakukan 3 M

8 Maret 2021   15:45 Diperbarui: 8 Maret 2021   16:19 128
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Komentar yang sangat wajar mengingat untuk sebagian orang, belanja adalah hiburan dan sarana rekreasi bahkan relaksasi. Tentu membangun kebiasaan baru untuk 'mencuci  tangan versi ekonomi' ini  bukan hal mudah karena mengurangi kenikmatan dan keleluasaan belanja.

Namun jika kita tidak ingin ekonomi keluarga kita sakit atau terganggu, mencuci dan membersihkan diri dari kebiasaan buruk, seperti belanja tanpa rencana atau asal berhutang tanpa berhitung, memang harus kita lakukan.

Jadi, tunggu apa lagi? Terus lakukan 3 M agar ekonomi keluarga kita sehat dan kuat tidak hanya di masa pandemi, tetapi juga setelah pandemi.

#semangatsehat

#berharaptanpabatas

#berbagitanpasekat

REFERENSI
Ekonomi Terpukul Perubahan Pola Konsumsi Masyarakat selama Covid-19, 30 September 2020, 08.13
Perilaku Masyarakat Di Masa Pandemi Covid-19

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun