Mohon tunggu...
Dr. Nugroho SBM  MSi
Dr. Nugroho SBM MSi Mohon Tunggu... Dosen - Saya suka menulis apa saja

Saya Pengajar di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Undip Semarang

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Bunga Anggrek

26 September 2023   23:22 Diperbarui: 26 September 2023   23:29 231
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar: pexels.com

Bunga Anggrek adalah bunga indah yang awet mekarnya

Ia tak butuh banyak perhatian, kadang di tempat panas dan menempel di tempat seadanya justru ia memamerkan keindahannya

Ini memberi pelajaran bahwa keindahan dan keluhuran budi tak harus di tempat indah dan suci lingkungannya

Justru di tempat gersang, panas, dan mungkin tak ditata dengan baik maka keindahan menjadi nyata

Demikian pula manusia

Manusia justru diutus untuk membuat manusia dan tempat yang tak dilirik dan dikesampingkan menjadi indah karena Tuhan selalu menciptakan keindahan bagi yang diciptakanNya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun