Mohon tunggu...
Dr. Nugroho SBM  MSi
Dr. Nugroho SBM MSi Mohon Tunggu... Dosen - Saya suka menulis apa saja

Saya Pengajar di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Undip Semarang

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Kembali ke Kota Masa Lalu

20 Februari 2023   22:56 Diperbarui: 20 Februari 2023   23:12 153
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Akhirnya sang lelaki memutuskan untuk kembali ke kota masa lalu

Kota yang dulu membuatnya hina dina bagai debu

Dulu di kota itu ia memang tak ubahnya debu dengan tindakan tabu 

Tak hanya tindakan tetapi kekasihnya pun meninggalkannya karena pada akhirnya apa pekerjaannya sang kekasih tahu

Kemudian sang lelaki meninggalkan kota itu untuk melupakan segala susah sendu

Ia mulai hidup baru dengan segala perjuangan haru biru

Kini ia memutuskan untuk kembali ke kota masa lalu itu

Tapi dengan jiwa dan sikap yang baru

Bagaimanapun kota itu adalah tempat ia dilahirkan dari rahim ibu

Ia berharap kota masa lalu itu tak menganggu

Bagaimanapun manusia baru akan mengalahkan kota yang hanya sekedar tempat masa lalu

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun