Mohon tunggu...
Dr. Nugroho SBM  MSi
Dr. Nugroho SBM MSi Mohon Tunggu... Dosen - Saya suka menulis apa saja

Saya Pengajar di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Undip Semarang

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Tentang Ruang-ruang Rumah Sakit yang Mulai Kosong

21 Agustus 2021   22:53 Diperbarui: 21 Agustus 2021   22:51 148
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ruang-ruang rumah sakit itu mulai kosong  tak ada penghuninya. Dulu berduyun manusia yang menempatinya karena corona.

Kini mereka bisa bernafas lega. Tak ada lagi rintihan dan helaan nafas putus asa. Sering pula terdengan hembusan nafas terakhir karena tak ada laagi yang bisa mencegahnya.

Ruang-ruang kosong itu hanya berharap supaya kondisi itu tak berubah seketika. Meski hanya ruang tak bernyawa tapi mereka punya rasa juga.

Kini harapan digantungkan pada manusia agar tetap waspada. PPKM sudah banyak diturunkan tingkatannya. Jangan sampai karena lega dan lena lalu tak taat protokol kesehatan, corona kembali menggila.

Semoga bukan asa yang tak bisa menjelma

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun