Mohon tunggu...
Nanang Prasetiyo
Nanang Prasetiyo Mohon Tunggu... Lainnya - Pekerja lainnya

Konten ekonomi minat

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Pemanfaatan Energi Terbarukan Tenaga Matahari pada Fasum Dusun Gondang - Pandaan

1 September 2024   21:02 Diperbarui: 1 September 2024   21:04 15
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Energi terbarukan adalah sumber energi yang tersedia oleh alam dan bisa dimanfaatkan secara terus-menerus. Hal ini senada dengan keterangan International Energy Agency (IEA) yang juga menyatakan bahwa energi terbarukan adalah energi yang berasal dari proses alam yang diisi ulang terus menerus

Istilah energi terbarukan lahir sebagai solusi atas potensi keterbatasan sumber energi tak terbarukan yang banyak terpakai saat ini. Selain itu, hasil penelitian juga menunjukkan bahwasanya pemanfaatan energi tak terbarukan atau dikenal juga dengan sebutan energi fosil secara berkepanjangan memiliki dampak negatif.

Dampak dari deposisi asam antara lain mengganggu keseimbangan nutrisi tanah, merusak kualitas air, punahnya beberapa jenis makhluk hidup yang tidak bisa beradaptasi dengan kondisi asam, menimbulkan masalah kesehatan pada manusia, dan masih banyak lagi. 

Salah satu energi terbarukan yang akan kami manfaat kan pada KKN Universitas Muhammadiyah dengan tema Action for Greener Future ini adalah mengenalkan energi surya sebagai pengganti PLN sebagai energi listrik

 

Proses pemasangan dimulai dengan pemasangan panel surya di atap fasum dimana pemilihan lokasi menjadi sangat penting karena di sini dibutuhkaan tempat yang bisa langsung menangkap sinar matahari

Instal panel surya Fasum dusun/dokpri
Instal panel surya Fasum dusun/dokpri

Tahap berikutnya dengan menyambung panel surya ke battery penyimpan listrik dan sekaligus instal saklar on/off dengan PLN,Hal ini dibutuhkan untuk mengantisipasi apabila battery penyimpan energi listrik terjadi permasalahn seperti tidak bisa menyimpan setrum .

Instalasi battery PLTS 500 watt/dokpri
Instalasi battery PLTS 500 watt/dokpri

Kendala yang sering terjadi pada PLTS ini adalah sering terjadi pada life time battery yang sering cepat rusak dan tidak bisa menyimpan listrik.Hal ini menjadi suatu tantangan kedepan dimana energi terbarukan ini bisa menjadi satu solusi pengganti listrik yang berbahan bakar energi fosil dan ke depannya energi akan menjadi energi yang akan selalu menjaga bumi kita tetap hijau,

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun