Mohon tunggu...
Novi Lestiani
Novi Lestiani Mohon Tunggu... Mahasiswa - 22107030010_UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Semoga suka sama tulisan yaaa

Selanjutnya

Tutup

Trip

Keindahan Alam Dieng dengan Golden Sunrise

5 Juni 2023   22:29 Diperbarui: 5 Juni 2023   22:51 526
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kawah Sikidang yang terletak di Desa Dieng Kulon, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah. Tempat ini juga berdekatan dengan Candi Arjuna. Untuk memasuki tempat ini, diperlukan tiket masuk sebesar Rp.20.000,-  dan sudah termasuk untuk objek wisata Candi Arjuna juga. Kawah Sikidang mempunyai kandungan sulfur yang cukup tinggi. 

Oleh karena itu, gas yang dikeluarkan sangat menyengat dan beracun. Ketika memasuki kawasan Kawah Sikidang, pengunjung juga harus mematuhi peraturan yang ada, yaitu melarang untuk tidak membuang api ataupun penting rokok kekerasan Kawah Sikidang tersebut. Karena, apabila api tersebut mengenai zat-zat yang terdapat dadi gunung berapi tersebut, dapat memicu ledakan ataupun kebakaran. 

Dengan mengunjungi wisata Kawah Sikidang ini, merupakan salah satu pengalaman yang luar biasa, karena dapat melihat secara langsung aktivitas gunung berapi di kolam kawah tanpa harus mendaki gunung. 

2. Candi Arjuna

Sumber: dokumen pribadi
Sumber: dokumen pribadi

Candi Arjuna yang terletak tidak jauh dari Kawah Sikidang merupakan candi tertua di Jawa. Keunikan dan hal menarik yang terdapat di candi arjuna ini bisa dilihat dari arsitektur candinya. Memiliki arsitektur gabungan antara gaya arsitektur dadi India dan Jawa kuno.

Candi ini memiliki fungsi sebagai pemujaan dewa siwa, yaitu salah satu dewa yang utama bagi umat agama Hindu. Disekitaran ca di juga terdapat halaman luas dengan rumput-rumput hijau yang terawat. Dari sini kita juga akan disuguhka  dengan keindahan alam yaitu perkebunan warga yang menghiasi pemandangan dikawasan ini. Keindahan candi ini tidak akan mengecewakan pengunjung yang sudah rela datang jauh-jauh untuk berkunjung, seperti yang dikatakan oleh Syakira. 

3. Kebun teh tambi

Sumber: dokumen pribadi
Sumber: dokumen pribadi

Objek wisata yang satu ini juga tidak kalah menariknya dengan yang lainnya. Tempat yang menjadi salah satu tujuan agrowisata yang pesonanya tidak kalah jauh dengan wisata lainnya. Salah satu yang menjadi daya tarik wisatawan ialah pemandangan hijau dadi perkebunan dan pegunungan yang ada disekitarnya. Pohon-pohon ya g tumbuh ditengah-tengah perkebunan menjadi tempat yang pas untuk beristirahat dan melepas penat. Keindahan gunung sindrom yang dapat dinikmati dari kebun ini terlihat sangat menakjubkan saat terkena sinar matahari. Dengan suasana yang nyaman, asri, dan sejuk Indonesia membuat wisatawan tak jarang untuk sekedar menjadi tempat piknik santai sambil menikmati makanan dan minuman. 

4. Puncak Sikunir

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun