Mohon tunggu...
Novi Damai Tambunan
Novi Damai Tambunan Mohon Tunggu... Teacher -

@ndtambunan

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Catatan Perjalanan: Pendakian Gunung Gede #2958mdpl

10 November 2014   00:17 Diperbarui: 17 Juni 2015   18:13 717
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Matahari kembali menyapa, saya pun keluar dari kandang (re: tenda) dan berjalan menyusuri Alun-Alun Surya Kencana, melihat keindahan Bunga Edelweis yang berhamparan disana. Di tengah dinginnya dan sunyinya malam...*ah sudahlah*
Tidak lama, beberapa teman saya pun bangun dan kembali melakukan rutinitas mereka. haha Memasak sarapan sebelum melanjutkan perndakian ke puncak (sekalian turun). Sembari makan, kami juga memperbincangkan perjalanan pulang kami, kami pun memutuskan untuk turun lewat jalur Cibodas. Satu sisi, ada enaknya juga karena saya merasakan kedua jalur tersebut. hahaha nggak enaknya? Mungkin perjalanan pulang akan lebih lama :p
10.30 WIB
Kami melanjutkan perjalanan ke puncak
12.00 WIB
Kami tiba di Puncak Gunung Gede

P U N C A K
GUNUNG GEDE

1415528207795737478
1415528207795737478

Sumber: Dokumen Pribadi

13.30 WIB
Kami pun turun melalui jalur Cibodas. Ini yang saya tunggu-tunggu. hahahahahaa bisa ngesot-ngesot :p
Dugaan saya salah (lagi), ternyata turun via cibodas, saya lebih cepat daripada naik via putri kemarin :'( sekalipun ada banyak pos yang menjadi tempat perhentian. Gerimis mulai turun sekitar pukul 17.00 WIB. Langkah pun semakin cepat, dengan tetap berhati-hati karena jalan yang licin.
Beberapa kali saya terpeleset dan jatuh *haha bocah*
DAN...
18.00 WIB
Kami sampai di Pos Cibodas. Sambil menunggu hujan reda, kami menghangatkan badan dan mengisi perut kami. Lalu turun dan kami (kembali) beristirahat di basecamp mamang. Dan pulang keesokan paginya.

Teruntuk teman-teman seperjalanan: Afif, Bang Jems, Bang Bewok, Anak Rimba *haha*, dan Temannya. Terimakasih sudah membantu perjalanan kali ini, terimakasih untuk setiap motivasi dan semangat yang diberikan. Maap ya banyak merepotkan :p

"Terimakasih Sang Pencipta. Sang Pemilik dari setiap kekayaan Bangsa Indonesia. I Love You."
S A L A M,
Novi Damai

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun